Be a Writer - Orang Sibuk Juga Bisa Nulis Begitu banyak buku kehidupan
yang dapat dijadikan sumber inspirasi dalam tulisan, bahkan begitu banyak
kehidupan yang bisa dijadikan inspirasi dalam menulis buku, karena setiap
kehidupan pasti mempunyai kisah masing-masing yang unik dan pasti berbeda satu
dengan yang lainnya.
Buku Be a Writer menegaskan tiga hal. Pertama, menulis bisa
dilakukan tanpa meninggalkan pekerjaan utama. Kedua, menulis adalah
perpaduan harmonis antara niat dengan
tindakan nyata. Ketiga, menulis itu asyik dan bisa bikin ketagihan.
Sejatinya menulis itu adalah
berbagi ilmu, menulis juga dibilang sebuah kesempatan yang memungkinkan penulis
mengekspresikan diri, menyampaikan ide, dan menanggapi pendapat orang lain. Nikmatnya
menulis, adalah mendapatkan kebahagiaan tersendiri apabila tulisan kita dibaca
oleh orang lain baik itu media online maupun offline.
Buku Karya Antoni Ludfi Arini ini adalah sebuah
bocoran, cara menulis buku bagi orang sibuk dan yang banyak alasan untuk tidak menulis. Sebuah panduan singkat tetapi sarat tentang cara
menulis dan kenapa pentingnya menulis. Sebuah buku panduan menulis yang layak untuk dimiliki. Singkat, padat
jelas dan mudah dipraktikkan
.
.
Keterangan Buku:
Judul Buku : Be a Writer
Judul Buku : Be a Writer
Penulis : Antoni Ludfi Arini
Penerbit : PT. Gramedia Pustaka Utama
Cetakan I : 2012
Bahasa : Indonesia
Halaman : 142 halaman
ISBN : 978-979-22-8878-0
Selengkapnya : http://www.kompasiana.com/sayyari/resensi-buku-quantum-writer_5516ffa48133116064bc629e
Buku Karya Bobbi de
Porter ini adalah sebuah bocoran, cara menulis Quantum. Sebuah panduan
singkat tetapi sarat tentang cara menulis. Sebuah buku panduan menulis
yang layak untuk dimiliki. Singkat, padat jelas dan mudah dipraktikkan
Selengkapnya : http://www.kompasiana.com/sayyari/resensi-buku-quantum-writer_5516ffa48133116064bc62
Selengkapnya : http://www.kompasiana.com/sayyari/resensi-buku-quantum-writer_5516ffa48133116064bc62
No comments:
Post a Comment